Kamis, Oktober 29, 2009

cara menginstal mikrotik



tanpa basa-basi langsung saya kasih cara buat instal mikrotik, silahkan ikuti langkah2 dibawah ini :

1. siapkan pc dan os mikrotik

2. setting bios, ubah booting ke cdrom, lalu save and exit

3. masukkan cd os MikroTik

4. setelah tampil beberapa pilihan paket yang akan diinstal ketik a (untuk memilih semua paket MikroTik(disarankan semuanya)).

5. setelah itu ketik i (untuk perintah install)

6. kemudian tekan y sebanyak 2 kali untuk konfirmasi

7.tunggu hingga semua paket terinstall

8.setelah semua paket terinstal, tekan enter lalu restart pc anda dan segera keluarkan cd os MikroTik.

9. pc siap digunakan


Adsense Indonesia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar